Rabu, 05 Mei 2010

Cemara


Pohon cemara merupakan pohon yang memiliki sedikit perbedaan dengan pohon-pohon yang lain. Pada umumnya pohon selalu memiliki daun yang lebat pada bagian ujung pohon. Tetapi pohon cemara memiliki daun yang lebat pada bagian pangkal dan mengecil pada bagian ujung.

Satu gambaran bahwa apa yang ada di bawah haruslah selalu menuju satu yang ada di atas.

Pohon cemara mengingatkan kepada kita agar selalu ingat kepada Yang Maha Kuasa.

Sebesar apapun komunitas atau kelompok, seberapapun banyak harta yang kita miliki. Semuanya harus kita dasarkan atas petunjuk Yang Maha Kuasa.

Tidak ada satu halpun terjadi tanpa ijin-NYA

Tidak ada komentar:

Posting Komentar